Untuk membuat pengalihan aset, berikut cara-caranya :
1
Masuk pada menu [ Asset Management ] - [ Activities ] - [ Asset Transfer ].
2
Setelah itu, anda akan masuk pada halaman Asset Transfers. Untuk membuatnya klik [ Create ].

3
Pilih nama karyawan yang akan dialihkan asset nya, lalu pilih asset nya, kemudian pilih kepada siapa asset itu dialihkan. Serta isi tanggal pengalihan aset tersebut, dan tambahkan catatan bila perlu. Selanjutnya [ Create ] setelah selesai.

Keterangan :
No | Nama Field | Description |
---|---|---|
1 | From Employee | Pilih karyawan pemilik aset |
2 | Asset | Asset akan otomatis terisi jika sudah memilih karyawan dan karyawan tersebut memiliki aset |
3 | To Employee | Pilih karyawan yang menerima asset |
4 | Transfer Date | Isikan tanggal transfer |
5 | Notes | Isikan catatan jika ada |